Kamis, 26 Januari 2012

Peran Manajemen Keuangan Bagi Perusahaan


Manajemen keuangan sangat penting dalam setiap perusahaan jika dalam
perusahaan tidak ada manajer keuangan,maka perusahaan tidak dapat memperoleh
dana dan mengelola dana untuk kepentingan perusahaan.untuk itu kita harus tau dulu. perkembangan manjemen keuangan itu sendiri yang dikemukakan oleh para ahli
sebagai berikut:
Ø  Pada tahun 1920 capital budgeting,nodel ini menjelaskan bahwa perlunya
diperhatikan nilai waktu uang sewaktu melekukan infestasi
Ø  Pada tahun 1950 Harry Markowitz merumuskan portopolio theory,yang
kemudian dikembangkan oleh Sharpe,Lintner,Treynor.
Ø  Pada tahun 1960 dengan capital aset pricing modelnya.teori dan model tersebut berguna untuk merumuskan resiko yang relevan untuk infestasi.

          Manajer keuangan tidak hanya mengatur keuangan tapi seluruh aspek yang ada pada perusahaan yang dapat mengembangkan perusahaan, bahkan manajer laen dapat memutuskan tentang keuangn tidak hanya kepada manajer manajer keuangan tapi siapa yang bisa mengatur keuangan.
Tanggung Jawab dan Tugas Manajer Keuangan
Tanggung jawab manajer keuangan adalah merencanakan, menggunakan dan dapat memperoleh dana untuk memaksimalkan nilai organisasi.

Adapun Tugas Manajer Keuangan Adalah:
Ø  Perencanaan dan pemrakiraan(forecasting)
Manajer keuangn bekerjasama dengan manajer lainnya yang bertanggung
jawab atas kegiatan-kegiatan perencanaan strategis yang umum untuk
membuat perencanaan keuangan,baik rencana pendek maupun jangka
panjang,dari hasi perencanaan ini dapat disusun perkiraan kebutuhan dana
perusahaan.
Ø  Manajer keuangn harus memahami mengenai pasar keuangan untuk mencari
berbagai alternatife sumber dan jenis pembiayaan yang dapat digunakan oleh
perusahaan.
Ø  Mencari sumber-sumber dana yang memungkinkan baik kualitas maupun
kuantitas dana yang diperlukan,sesuai dengan perencanaan.Dalam hal ini
manajer keuangan harus memperhatikan struktur modal dan biaya modal yang
akan berdampak pada perusahaan.
Ø  Manajer keuangan harus memusatkan perhatian pada keputusan investasi dan pembiayaan serta segala hal berkaitan dengan perusahaan.
Ø  Manajer harus bekerja sama dengan para manajer lain perusahaan melakukan
pengendalian atas penggunaan dana perusahaan agar dapat beroperasi seevisien mungkin.
Fungsi keuangn dalam organisasi menjadi tanggung jawab langsung manajer keuangan meliputi :

Ø  Treasure(bendaharawan)
Bertanggung jawab atas perolehan dana dan pengamanan,menjaga hubungan
perusahaan komersial dan investasi membuat laporan mengenai arus kas
harian dan posisi modal kerja.
Ø  Controler(administrasi pembukuan/akuntansi)
Mencatat dan membuat laporan tentang informasi keuangan perusahaan
penyusutan laporan keuangan,pajak dll.
·      Cara mengontrol perilaku manajer
Berikut adalah bentuk-bentuk control yang dapat mendisiplinkan manajer yaitu:
ü  Pemilihan suara oleh Shareholders untuk memilih dewan direktur mereka
sebagai satu team saja.
ü  Memuat kontark kerja yang dibuat secara hati-hati dan benar
ü  Adanya pasar bagi tenaga kerja manajerial yang dapat mendisiplinkan manajemen,dimana mereka dapat diganti jika manajem bekerja tidak sesuai dengan kontraknya
ü  Jika manjer gagal memaksimalkan harga saham,mereka dapat diganti

19 komentar:

  1. seorang manejer keuangan harus memiiki sifat jujur dan bertangung jawab .

    BalasHapus
    Balasan
    1. betuL ,,,
      seorang manejer kuangan harus memiLiki sifat yang jujur dan bertanggung jawab ...

      Hapus
    2. Yaps kalo gx jujur tar gx berkembang perusahaannya..

      Hapus
  2. Tujuan Manajemen Keuangan adalah untuk memaksimalkan nilai perusahaan. Dengan demikian apabila suatu saat perusahaan dijual, maka harganya dapat ditetapkan setinggi mungkin. Seorang manajer juga harus mampu menekan arus peredaran uang agar terhindar dari tindakan yang tidak diinginkan.

    BalasHapus
    Balasan
    1. iyah semakin banyak laba yang di hasilkan akan membuat perusahaan berkembang dngn pesat.

      Hapus
  3. Manajemen keuangan adalah suatu kegiatan perencanaan, penganggaran, pemeriksaan, pengelolaan, pengendalian, pencarian dan penyimpanan dana yang dimiliki oleh suatu organisasi atau perusahaan.

    BalasHapus
    Balasan
    1. nah merry pintar sekarang yah.. hehe semoga berguna deh artikel'a..

      Hapus
  4. manajemen keuangan berperan penting di dalam perusahaan , harus adanya tanggung jawab yang besar

    BalasHapus
    Balasan
    1. yaps kejujuran dan tanggung jawab sangat di butuhkan oleh manajemen keuangan

      Hapus
  5. dengan adanya manajemen keungan dapat melihat peningkatan tau penurunan pendapatan perusahaan

    BalasHapus
  6. Membuat rencana pemasukan dan pengeluaraan serta kegiatan-kegiatan lainnya untuk periode tertentu.

    BalasHapus
  7. dengan adanya manajemen keuangan kita bisa mengetahui pemasukan dan pengeluaran suaru perusahaan

    BalasHapus
  8. manajemen keuangan digunakan untuk menghitung dana perusahaan

    BalasHapus
  9. yang bisa saya simpulkan di sini bahwa manajemen keuangan itu merupakan alat pencari laba

    BalasHapus
  10. manajemen keuangan tugasnya meminimalisasikan kas perusahaan

    BalasHapus
  11. apa dampaknya jika manajer keuangan tidak menjalankan tugas seprti yang saodara tulis diatas , apa dampak buruknya bagi perusahaan ?

    BalasHapus
  12. Tanggung jawab manajer keuangan adalah merencanakan, menggunakan dan dapat memperoleh dana untuk memaksimalkan nilai organisasi.
    tanggung jawab ini lah yg harus di jalankan debgan benar oleh menejer keuangan,

    BalasHapus
  13. banyak sekali sering kita terlupa akan kegiatan keuangan karena di sisi lain untuk memajukan negara dan dapat juga mengembangkan kualitas sumber daya manusia yang ada di negara berkembang seperti indonesia saat ini

    BalasHapus
  14. ternyata peran manajemen keungan sangat penting dalam suatu perusahaan agar dapat mengatur keuangan perusahaan

    BalasHapus